Ketersediaan : Habis

THE ORANGE ECONOMY

Deskripsi Produk

Industri kreatif sering kali dipandang sebelah mata karena jarang dipetakan secara rinci, diperkenalkan secara luas, dan sulit mengukur potensinya yang demikian kompleks.   Faktanya, Industri kreatif:             Melibatkan lebih dari 144 juta pekerja di dunia.             Memiliki nilai ekonomi lebih dari 4,29 triliun dolar.             Memiliki nilai ekspor 649 miliar…

Baca Selengkapnya...

Rp 50.000

Rp 20.000

Industri kreatif sering kali dipandang sebelah mata karena jarang dipetakan secara rinci, diperkenalkan secara luas, dan sulit mengukur potensinya yang demikian kompleks.

 

Faktanya, Industri kreatif:

  •             Melibatkan lebih dari 144 juta pekerja di dunia.
  •             Memiliki nilai ekonomi lebih dari 4,29 triliun dolar.
  •             Memiliki nilai ekspor 649 miliar dolar.
  •             Berkontribusi 6,1 % terhadap perekonomian dunia.
  •             Setara dengan 4x pembangunan 75 ribu kilometer jalan.

 

Begitu besar potensinya hingga jika industri kreatif diandaikan sebagai sebuah negara bernama Orange Economy di dunia, ia akan menjadi negara terbesar ke empat dalam bidang ekonomi dan tenaga kerja.

 

Buku ini menggambarkan dengan lengkap potensi Orange Economy yang seringkali tak terlihat. Fakta dan data disajikan dengan sangat  menarik, membuktikan Orange Economy merupakan bagian yang sangat penting dari perekonomian dan budaya  di dunia. Tak ketinggalan, tujuh ide brilian  untuk memunculkan potensi tersebut.

Dengan modal yang telah dimiliki: budaya dan orang-orang muda yang kreatif! Indonesia pasti bisa menjadi bagian Orange Economy yang diperhitungkan dunia.

Spesifikasi Produk

SKU ND-192
ISBN 9786020989617
Berat 290 Gram
Dimensi (P/L/T) 0 Cm / 0 Cm/ 0 Cm
Halaman 246
Jenis Cover

Ulasan Produk

Tidak ada ulasan produk