Apa keuntungan budi daya lele organik di lahan sempit?
Buku ini ditulis berdasarkan pengalaman penulis yang langsung mempraktikan budi daya lele organik di pekarangan rumahnya sendiri. Buku ini membahas mengenai usaha budi daya lele organik dengan sistem tata kelola air yang baik dan membuat pakan sendiri. Sehingga dalam praktiknya, usaha budi daya lele ini dapat menghemat biaya pakan, tidak mengeluarkan bau menyengat dari kolam, dan hemat dalam hal pergantian air kolam. Dalam buku ini pun dibahas mengenai analisis uasaha budi daya lele organik di pekarangan rumah yang dapat digunakan sebagai gambaran pembaca untuk memulai usaha.
SKU | AP183956 |
ISBN | 978-979-006-623-6 |
Berat | 133 Gram |
Dimensi (P/L/T) | 23 Cm / 15 Cm/ 0 Cm |
Halaman | 74 |
Jenis Cover | Soft Cover |