Di antara sahabat-sahabatnya, hanya Nia yang suka K-Pop. Sementara yang lainnya suka anime. Nia jadi sering tidak mengerti apa yang dibicarakan teman-temannya. Coba saja ada satu teman yang suka K-Pop juga, pasti bakal seru ngobrolnya. Dan siapa sangka, teman itu ternyata Ibu Wika, wali kelasnya!
Komik Next G ini , berisi 5 cerita yang seru:
1. Azzahra Aufa Istiqomah & Indha (Guruku Fangirl)
2. Anindita Fathia Yuwono & Puja (Ingin Punya Kamar Sendiri)
3. Aisya Alaya Rahmadi & Siddiq (Aljabar)
4. Khaira Aliya Susanto & Mauli (Bersyukur)
5. Ufaira Mardiana & Rendra (Pergi ke Mars)
Ingin karyamu diterbitkan dan menjadi bagian dari komik Next G? Persyaratannya ada di dalam buku ini ya, Teman-Teman!
Buku komik anak-anak original diterbitkan oleh Muffin Graphics.
Kelebihan Produk:
Komik Next G adalah seri komik dari Muffin Graphics yang ditulis oleh anak-anak berusia 8 hingga 14 tahun. Dalam buku ini, pembaca akan menemukan empat cerita hasil kolaborasi para penulis dan komikus. Selain sebagai teman bermain yang menghibur, Komik Next G juga efektif sebagai media penyampai pesan moral bagi anak-anak.
SKU | MC-1509 |
ISBN | 978-623-150-061-8 |
Berat | 200 Gram |
Dimensi (P/L/T) | 15 Cm / 21 Cm/ 0 Cm |
Halaman | 88 |
Jenis Cover | Soft Cover |